
BAB I
PENDAHULUAN
A.
Latar
Belakang
Dengan
bertitik tolak pada teori relativitas umum, ekspansi kosmos mendapat dukungan
fisik dalam pemeriksaan tentang bayangan galaksi, pergeseran sistematik ke arah
bayangan merah dapat diartikan sebagai fakta bahwa antara satu galaksi ke
galaksi...